Resepi Kebab Daging Turki
Kebab sendiri adalah tortila yang dibuat dari bahan yang dicampur seperti terigu, garam, minyak sayur dan juga air hangat. Untuk menyajikanya sendiri dipadukan dengan bahan seperti daging sayur kemudian digulung dan dipanggang matang sampai berwarna gelap.
Bahan-bahan Kebab :
tortilla 1 buah, banyak disupermarket
margarine 1 sendok teh
selada 25 gr, iris-iris
Mentimun 25 gr, iris-iris
daging kebab 50 gr, iris-iris
saus tomat 1 sendok teh
Mayones 1 sendok makan
tomato segar 25 gr, iris-iris
Bahan (Tortilla)
tepung terigu 350 gr, kualiti baik
garam halus 1 sendok teh
air panast 150 ml
minyak sayur 100 ml
Bahan (Daging Kebab)
daging lembu 500 gr, iris
bawang putih 2 buah
halia 2 cm
ketumbar ½ sendok teh
yoghurt 100 cc
Cili merah 3 buah
Garam dan lada siapkan halus secukupnya
Cara Mudah Membuat Pangganan Kebab Turki :
Daging kebab, pipihkan daging yag sudah disiapkan bentuknya meleber.
Setelah itu, campurkan bahan-bahan seperti halia, ketumbar, cili merah dan juga bawang putih pada daging .
Berikutnya campurkan yoghurt, lada dan juga garam kedalamnya.
Diamkan sampai rempah meresap pada daging atau sekitar 10 minit.
Kemudian panggang hingga tercium aroma sedap dan juga matang.
Untuk membuat tortila, campurkan tepung dan juga garam dalam satu wadah. Tuangkan air sembari diaduk rata dan dilanjut dengan memasukkan minyak sayur. Biarkan adonan sampai 1 jam
Ambil adonan, lalu bagi dan pisahkan menjadi 8 bagian.
Bentuk bulat kemudian pipihkan pada masing-masing bagian.
Lalu goreng dengan cara dibolak-balik sampai 2 minit.
Sediakan alumunium foil kemudian simpan hasil dari tortila goreng ke bagian atasnya. Jika sudah , masukkan pada Peti Ais.
Untuk penyajianya, sediakan pirimg saji kemudian simpan tortila bersama sayur letakkan ditengah tortila.
Tambahkan saus tomato dan juga saus sambal dalam sayuran kemudian tambahkan daging kebab.
Sirami dengan mayonaise daging tersebut kemudian gulung tortila sampai membungkus.
Panggang diatas margarin panas hingga warna menjadi gelap dan matang. Angkat dan sajikan.
Sumber:http://lynk.my/Xcp6
Home
adana kebab
best food in Istanbul
Istanbul food guide
Resepi Kebab Daging Turki
Turkish food
Turkish ice cream
Turkish kebabs
Turkish Food: Best Kebabs of My Life, Amazing Seafood, and Turkish Ice C...
Monday, 16 January 2017
Turkish Food: Best Kebabs of My Life, Amazing Seafood, and Turkish Ice C...
✔
Unknown
Diterbitkan 01:08
Artikel Terkait
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Blog Archive
-
▼
2017
(110)
-
▼
January
(24)
- 5 Best Halal Food Carts in NYC (6th Ave) - Sameer'...
- HALAL FOOD IN ALICANTE (SPAIN VLOG 6)
- Resepi Nasi Arab Kambing
- #SeleraBajet: Nasi Lemak Royale, Ampang.
- #SeleraBajet: Char Koey Teow Abang Zul.
- Makanan halal di Korea Selatan (Finding halal food...
- #SeleraBajet: Sup Meletop, Puchong.
- Dugaan Mencari Makanan Halal Di Hong Kong #fafauTV
- Hmm.... Sedap Ke Tak Ana Ikan Bakar Petai?
- #SeleraBajet: Nasi Lemak Goreng, Petaling Jaya.
- Halal food in China, Guangzhou
- Turkish Food: Best Kebabs of My Life, Amazing Seaf...
- Nasi Dagang Pak Malau: Fish Curry and Amazing View...
- #SeleraBajet: Mee Rebus Mail, Taman Melawati.
- Mampukah Kami Habiskan Seekor Kambing?
- Makanan yang halal di Busan, Korea (Hahal food in ...
- Makan Sotong Mentah, King Crab? | Korea Pt. 1
- Kenyang Teruk Makan Di Medini's Korean BBQ ��
- Lintas Jalan, Nasi Goncang Di Korea?
- Makanan Halal Di Korea Yang Anda Boleh Dapatkan
- 15 Jenis Makanan Sihat Untuk Pesakit Buah Pinggang
- Halal and the Flavors of Islam with Dawn O'Porter:...
- Gerai Pak Hassan Kg Baru: Roti Canai + Kaki Ayam &...
- Jalan Jalan Cari Makan 3
-
▼
January
(24)
EmoticonEmoticon